Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Cilegon Menghadiri Rapat Laporan dan Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Tahun 2017-2020 yang dilaksanakan pada hari rabu tanggal 16 September 2020 di AULA BAPPEDA Kota Cilegon.
Rapat tersebut dihadiri oleh Perwakilan dari Bidang Peternakan dan Kesehatan Hewan di hadiri oleh Ir.Lira Yuliantina, MM, Dwinanda.S.Pt, Drh.Dina Safitri, Drh.Abraham Syah, serta Abdul Latif.S.Kh dari UPT RPH-R dan juga Bidang Perekonomian SDA Insfratruktur dan Kewilayahan BAPPEDA Kota Cilegon
Dalam acara tersebut membahas tentang Laporan dan Evaluasi target realisasi tahun 2019 dan 2020, rencana kegiatan TA.2021 yang ada di Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kota Cilegon
Indikator kegiatan utama : 1. Peningkatan populasi ternak ruminansia, 2.Cakupan pelayanan Keswan, 3.Cakupan pelayanan Kesmavet